fbpx

Pegawai

Kementerian PANRB Minta Instansi Sampaikan Data Pegawai Non-ASN Paling Lambat 30 September

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah tengah melakukan pendataan untuk memetakan dan mengetahui jumlah pegawai non-aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan instansi pemerintah baik pusat maupun daerah. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) meminta setiap instansi pemerintah untuk melakukan pendataan tenaga non-ASN tersebut paling lambat 30 September 2022. “Masing-masing instansi pemerintah agar mempercepat proses mapping, validasi […]

Terdepan Dalam Layanan Keuangan, 1100 Pegawai Perbankan se-Kota Denpasar Dapat Layanan Vaksinasi

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Kesadaran masyarakat Bali untuk mensukseskan vaksinasi Covid-19 menunjukkan angka yang cukup tinggi, hal ini , terlihat dari banyaknya warga yang sadar dan ikut untuk mendapatkan layanan vaksinasi. Selain kesadaran masyarakat itu sendiri, penyiapan vaksinasi oleh berbagai pihak dan instansi juga menjadikan prioritas bagi kesuksesan dalam upaya mengentaskan penularan Covid-19 di Bali. Hingga […]

Pegawai Pemkab Badung Mulai Divaksin COVID-19

BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Badung, Bali, mulai melakukan vaksinasi COVID-19 kepada jajaran pegawai dan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan pemkab setempat. “Untuk vaksinasi COVID-19 untuk pegawai baru tujuh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang prioritas yang paling sering kontak dengan pelayanan masyarakat,” ujar Kepala Dinas Kesehatan Badung I Nyoman Gunarta di Mangupura, Rabu. […]

Pelaku Pembunuh Pegawai Bank di Bali Dibekuk, Ternyata Pelakunya Residivis Pencuri Kotak Sesari

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Tersangka AHP (14) diduga sebagai pelaku pembunuhan pegawai Bank Mandiri di di Jalan Kertanegara, Gang Widura, Ubung Kaja, Denpasar, Bali ditangkap. Pria belasan tahun yang beralamat di Jalan Gempol gang Saraswati, Kelurahan Banyuning Timur, Kabupaten Buleleng itu, tak berkutik saat dibekuk Satuan Reserse dan Kriminal (Reskrim) Polres Buleleng di Terminal Penarukan, pada Kamis (31/12/2020) […]

Pegawai Positif Covid-19, Satu Kantor OPD di Jembrana Ditutup

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana menutup Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Jembrana, untuk sementara waktu ditiadakan selama tiga hari. Hal itu karena lima pegawai dinyatakan positif Covid-19. Sementara itu Juru Bicara Percepatan Penanganan Covid-19 Jembrana  I Gusti Agung Putu Arisantha membenarkan penutupan kantor BPKAD guna memutus mata rantai penyebaran virus […]

Ini Jatah Formasi CPNS 2018 di Kabupaten Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kabupaten Tabanan memperoleh jatah sebanyak 319, untuk penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018, dari Kementerian Aparatur Negera dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB). Sekda Tabanan, I Nyoman Wirna Ariwangsa didampingi Kepala Badan Kepegawain dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Tabanan, I Wayan Sugatra mengatakan, keputusan tersebut tertuang dalam Surat Keputusan Kemenpan-RB, Nomor 524 […]

error: Konten ini terlindungi.