Gubernur Koster: Perketat Pintu Masuk Bali, Pulangkan Warga Datang dari Wilayah PSBB
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Guna memantapkan pelaksanaan penanganan Covid-19 di Provinsi Bali. Gubernur Bali Wayan Koster teleconference bersama Kapolda Bali Irjen Pol Petrus R Golose dan Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Benny Susianto di ruang rapat Gedung Gajah Jayasabha Denpasar, Sabtu (25/4/2020). Gubernur Koster mempertegas pengetatan masyarakat dari luar yang akan masuk Bali melalui pintu-pintu masuk, baik […]