Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Pemkab Tabanan Teken MoU bersama Ombudsman RI

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Kabupaten Tabanan dengan Ombudsman RI (ORI) melakukan Penandatanganan Nota Kesepakatan (MoU)  tentang peningkatan kualitas penyelenggaraan pelayanan publik. Penandatanganan dilakukan antara Ketua Ombudsman RI Mokhammad Najih dengan Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya di Ruang Rapat Lantai III Kantor Bupati setempat, Rabu (23/3/2022). Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya mengatakan, merasa sangat […]