fbpx

Penggeledahan

Lapas Tabanan Lakukan Penggeledahan Rutin Menjelang Natal dan Tahun Baru

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Aparatur Sipil Negara Lembaga Pemasyarakatan (ASN Lapas) Kelas IIB Tabanan melaksanakan kegiatan penggeledahan di Blok Hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) sebagai upaya deteksi dini gangguan keamanan dan ketertiban (kamtib) menjelang Hari Raya Natal dan Tahun Baru, Selasa (19/12). Kegiatan penggeledahan dimulai dengan pengarahan oleh Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (Ka. KPLP), Wayan […]

KPK Geledah Kantor Dinas PUPR Tabanan, Begini Respons Bupati Sanjaya

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Adanya penggeledahan yang dilakukan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di lingkungan Pemkab Tabanan. Bupati Tabanan, I Komang Gede Sanjaya akhirnya menanggapi penggeledahan yang dilakukan tim KPK. Ia menegaskan dirinya menghormati proses hukum yang berlaku untuk mendukung terkait adanya dugaan kasus Dana Insentif Daerah (DID) tahun 2018 silam. “Jadi Bupati Tabanan kan baru […]

Polisi Temukan Atribut FPI Saat Penggeledahan Rumah Tersangka Teroris

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Densus 88 Polri menemukan atribut Front Pembela Islam (FPI) saat melakukan penangkapan dan penggeledahan terhadap tersangka teroris berinisial HH (56) di Jalan Raya Condet Nomor 1, Kramat Jati, Jakarta Timur. Temuan atribut maupun kartu anggota FPI atas nama HH tersebut diperlihatkan saat konferensi pers penangkapan empat tersangka teroris yang dipimpin oleh Kapolda […]

KPK Bawa Tiga Koper Dokumen dari Kantor Gubernur Sulsel

MAKASSAR, MEDIAPELANGI.com – Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membawa tiga koper diduga berisi dokumen dari hasil penggeledahan di Ruang kerja Biro Pengadaan Barang dan Jasa yang berada di area Kantor Gubernur Sulsel, Makassar, Rabu. Tiga koper yang dibawa dari hasil penggeledahan sejak pukul 10.00 hingga pukul 16.00 Wita itu terdiri dari satu koper besar berwarna […]

KPK Sita Dokumen Hasil Penggeledahan Lima Lokasi di Kutai Timur

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita dokumen-dokumen dari hasil penggeledahan di lima lokasi di Kutai Timur, Kalimantan Timur, pada Kamis (9/7/2020). “Di lima tempat tersebut, penyidik KPK melakukan penggeledahan dan penyitaan berbagai macam dokumen-dokumen yang terkait dengan perkara guna menguatkan pembuktian berkas perkara tujuh tersangka,” kata Plt Juru Bicara KPK Ali Fikri dalam […]

error: Konten ini terlindungi.