Dua Paslon Pilkada Tabanan 2020 Lolos Tes Kesehatan
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dua pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tabanan 2020 dinyatakan lolos tes kesehatan. Kedua pasangan tersebut yakni, pasangan I Komang Gde Sanjaya-I Made Edi Wirawan (Jaya-Wira), dan pasangan A.A Ngurah Panji Astika- I Dewa Nyoman Budiasa (Panji-Budi). Dari hasil pemeriksaan kesehatan di Rumah Sakit Umum Sanglah, Denpasar […]