fbpx

PHDI Bali

Pengurus PHDI Pusat Gelar Upacara Mejaya-Jaya di Pura Besakih

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Setelah sukses menggelar Mahasabha XII di Hotel Sultan, Jakarta pada tanggal 28 s/d 31 Oktober 2021 yang dibuka secara resmi oleh Presiden Republik Indonesia Ir. H. Joko Widodo dan ditutup oleh Wakil Presiden Republik Indonesia Prof. Dr. (H.C) K. H. Ma’aruf Amin. Pengurus Parisada Hindu Dharma Indonesia Pusat (PHDI Pusat) Masa Bhakti […]

Terkait Banyaknya “Layon” Dititipkan di RS, Gubernur Koster Harapkan Masyarakat Ikuti Keputusan PHDI

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Serangkaian dengan Panca Wali Krama di Pura Agung Besakih, Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Provinsi Bali melalui keputusan pesamuhan madya Nomor 01/PESAMUHAN-MADYA/PHDI-BALI/VIII/2018 memutuskan salah satunya bahwa masyarakat tidak diperkenankan melaksanakan atiwa-tiwa atau upacara pengabenan terhitung mulai tanggal 20 Januari sampai dengan 4 April 2019. Pada keputusan PHDI tersebut diatur juga apabila ada […]

Gubernur Koster Akan Perkuat PHDI Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster menerima jajaran pengurus PHDI Bali dan Kabupaten/Kota se-Bali di Ruang Praja Sabha Kantor Gubernur Bali, Jumat (18/1/2019). Pada kesempatan ini, Gubernur Koster menyampaikan rasa hormatnya terhadap para sulinggih dan jajaran pengurus PHDI Provinsi Bali. Ia mengajak pengurus PHDI di Bali untuk bersama-sama mewujudkan visi Nangun Sat Kertih Loka […]

Program KB Tidak Memaksa Pasutri Hanya Memiliki Dua Anak

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Program Keluarga Berencana (KB) jangan diidentikkan dengan alat kontrasepsi yang memaksa pasutri untuk membatasi hanya memiliki dua anak. Program KB telah direvitalisasi dengan tagline, kalau terencana semua akan lebih mudah. Penegasan itu diutarakan Direktur Advokasi Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) BKKBN Sugiono, S.Pd.MM pada Pertemuan Advokasi dan KIE bersama tokoh agama dan tokoh masyarakat di […]

error: Konten ini terlindungi.