PHRI Bali

Perumda Dharma Santika dan BI Bali Sinergi Perkuat Pariwisata Berkelanjutan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Dharma Santika Kabupaten Tabanan bekerja sama dengan Bank Indonesia Kantor Perwakilan Provinsi Bali dan Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) BPD Bali menggelar acara Temu Wirasa PHRI di Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali, Rabu (4/12). Acara ini bertujuan memperkuat sinergi antara sektor publik dan swasta dalam mendukung […]

Temui Pj. Gubernur Bali, BSWA Sampaikan Keberatan Pengenaan Pajak Hiburan 40-75 Persen

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pengusaha yang tergabung dalam Bali Spa & Wellness Association (BSWA) yang bernaung di bawah PHRI Bali menyampaikan keberatan atas pengenaan pajak hiburan 40 – 75 persen yang diatur dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (HKPD). Keberatan itu disampaikan Ketua BPD PHRI Bali Prof. […]

Wagub Cok Ace Ingatkan Masyarakat Bali Tetap Utamakan Kesehatan Dalam Memulihkan Pariwisata

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Prof. Tjok Oka Sukawati yang juga menjabat sebagai Ketua PHRI mengajak semua komponen masyarakat Bali terutama pelaku pariwisata untuk meningkatkan imunitas tubuh dan kesehatan dalam rangka memulihkan pariwisata Bali ke depan. “Kunjungan pariwisata sudah mulai membaik dan saat ini khususnya di awal tahun 2023 Bali mampu mencatat angka 13 […]

Wagub Cok Ace: Kebijakan Bebas Karantina dan VoA Buka Optimisme Pasar Pariwisata Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati memastikan semua alur dan SOP dalam penerimaan pelaku perjalanan luar negeri (PPLN) khususnya para wisatawan mancanegara berjalan dengan baik dan lancar. Hal tersebut terungkap dalam wawancara secara live dengan saluran Televisi RCTI melalui program Seputar Indonesia Siang secara daring, dari Rumah Jabatan Wakil Gubernur […]

Wagub Cok Ace Apresiasi Acara Lari Amal Ultramarathon oleh SOS

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pandemi Covid-19 yang berkepanjangan banyak meninggalkan duka. Salah satunya adalah bagi anak-anak yang kehilangan orang tua akibat terinfeksi virus Covid-19. Beranjak dari kejadian tersebut, maka SOS Children Villages Indonesia pun menginisiasi acara amal berupa lari amal ultramarathon untuk menggalang dana demi anak-anak tersebut. Demikian disampaikan oleh Lutfi Zaky, koordinator acara lari amal […]

Pengurus BPC PHRI Jembrana 2020–2025 Dikukuhkan

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati yang sekaligus sebagai Ketua BPD PHRI Bali mengukuhkan pengurus BPC PHRI Kabupaten Jembrana masa bakti 2020-2025 , di Kelapa Retreat and Spa, Kecamatan Pekutatan, Jembrana,Rabu (2/12/2020). Wagub Cok Ace menyampaikan bahwasannya pengukuhan pengurus BPC PHRI Jembarana  yang dilakukan pada pagi hari ini dengan penerapan […]

Wagub Cok Ace Dukung Pengembangan Pariwisata Kesehatan di Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati menyatakan mendukung rencana pengembangan pariwisata kesehatan di Pulau Dewata karena dinilai  memiliki potensi yang cukup besar. “Pariwisata kesehatan sebenarnya merupakan bentuk tren pariwisata yang menggabungkan aspek kesehatan dan hiburan. Di samping itu, Bali memang memiliki potensi luar biasa sebagai destinasi pariwisata kesehatan global, terutama […]

Wagub Cok Ace, Harap Pariwisata Bali Fokus Garap Wisatawan Milenial

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Tren pariwisata di tahun-tahun mendatang, akan berfokus pada wisatawan milenial, yang dinamis dan berbasis pada experience tourism. Demikian disampaikan Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) saat memberi sambutan dalam Muscab ke V serta Pelantikan pengurus Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) DPC Karangasem masa bakti 2019-2023 di Taman […]

error: Konten ini terlindungi.