600 Warga Sukawati Bertekad Menangkan AMAN dan Koster-Ace
GIANYAR, MEDIAPELANGI.com-Sebanyak 600 warga Banjar Delod Pangkung, Desa Sukawati, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, melaksanakan kebulatan tekad melalui “Satu Jalur” menangkan pasangan Made Agus Mahayastra-AA Gde Mayun (Paket Aman) sebagai Bupati-Wakil Bupati Gianyar, dan pasangan Wayan Koster-Tjok Oka Arta Ardana (Koster-Ace) sebagai Gubernur-Wakil Gubernur Bali 2018-2023. Kebulatan tekad dengan target meraih 80 persen suara itu, digelar […]