Pilkada Serentak 2018.

Koster Siap Fasilitasi Industri Musik Lokal

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Calon Gubernur Bali nomor urut 1, Wayan Koster berkesempatan membuka Gelar Budaya Millenial Salam Satu Jalur di Lapangan Astina, Gianyar. Belasan ribu anak-anak muda Gianyar tumpah ruah memenuhi sudut Kota Gudang Seni itu. Di hadapan mereka Koster yang berpasangam dengan Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati itu memaparkan progeam kerjanya, khususnya untuk generasi […]

Belasan Ribu Generasi Milenia Gianyar Hadiri Gelar Budaya Satu Jalur

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Dahsyat. Barangkali itulah kata yang tepat menggambarkan suasana  Gelar Budaya Budaya Generasi Milenial di Lapangan Umum Astina Kota Gianyar, Senin (4/6/2018). Bagaimana tidak, gelaran budaya yang digagas Calon Gubernur Nomor Urut 1, Wayan Koster ini mampu menyedot belasan ribu generasi milenia Kabupaten Gianyar untuk bergembira bersama. Pagelaran budaya yang memadukan antara antraksi […]

Terpilih Jadi Gubernur, Koster Ingin Kerja Cepat

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur nomor urut 1, Wayan Koster-Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Koster-Ace) menggelar kampanye di Kabupaten Gianyar. Salah satunya yakni menggelar simakrama dengan warga Desa Taro, Kecamatan Tegallalang. Di hadapan ribuan warga, Koster memaparkan pola kepemimpinannya dalam menjalankan pemerintahan kelak. Kandidat yang diusung PDI Perjuangan, Hanura, PAN, PKPI, […]

Sudikerta: Pariwisata Tanpa Desa Adat dan Promosi itu Bohong

DENPASAR, MEDIAPELANGI. com –Calon Wakil Gubernur Bali nomor urut 2 dari Koalisi Rakyat Bali (KRB) I Ketut Sudikerta berbicara keras soal pariwisata Bali saat diskusi di Bali Tourism Board (BTB) Renon Denpasar. Di hadapan 10 asosiasi pariwisata yang tergabung dalam Gabungan Industri Pariwisata Indonesia (GIPI) Bali, Sudikerta dengan sangat lugas menjelaskan soal tantangannya selama menjadi […]

Koster Ingin Bali Jadi Pusat Kebahagiaan Dunia

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur nomor urut 1, Wayan Koster-Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Koster-Ace) memaparkan visi, misi dan program kerja mereka untuk sektor pariwisata di Gedung Bali Tourism Board (BTB). Pada acara yang digagas oleh Gabungan Industri Pariwisata Indonesia (GIPI) Provinsi Bali itu Koster akan berbagi tugas dengan Tjok Oka […]

Penglingsir Pertisentana Bendesa Manik Mas Restui Koster

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Calon Gubernur Bali nomer urut 1 Wayan Koster, Sabtu (2/6)  malam, memohon doa restu kepada penglingsir Pertisentana Bendesa Manik Mas (PBMM), Ida Pandita Pangeran Bendesa Manik Mas di Griya Bendesa Manik Mas, Banjar Kawan, Desa Mas Ubud, Gianyar. Kehadiran Koster juga didampingi Ketua PBMM Provinsi Bali Made Sudiana, beserta sejumlah tokoh Pertisentana […]

Disambut Ribuan Warga Taro, Aura Kemenangan Koster-Ace Makin Menguat

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Memasuki tahap akhir kampanye Pemilihan Gubernur Bali (Pilgub) Bali 2018, dukungan terhadap Pasangan Calon (Paslon) Nomor Urut 1, Gubernur-Wakil Gubernur Nomor Urut 1, Wayan Koster-Tjok Oka Arta Ardana Sukawati (Koster-Ace) bukannya menyurut, sebaliknya justru makin menguat. Terbukti, saat menghadiri simakrama di Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, Senin (4/5/2018), Paslon yang diusung […]

Unggul di Survei, Warga Desa Sekardadi Bangli Makin Solid Menangkan Koster-Ace

BANGLI, MEDIAPELANGI.com – Hasil survei dua lembaga independen yang mengunggulkan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali nomor urut 1, Wayan Koster-Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Koster-Ace) semakin menambah soliditas kader. Tak hanya itu, warga masyarakat juga semakin semangat menjaga kemenangan ini hingga 27 Juni 2018. Seperti yang terungkap dalam simakrama tim pemenangan Koster-Ace Kabupaten […]

Cara Cok Ace Lipatgandakan Pendapatan Bali dari Sektor Pariwisata

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Totalitas calon Wakil Gubernur Bali nomor urut 1, Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) untuk sektor pariwisata tak bisa diragukan lagi. Sudah puluhan tahun ia bergelut di industri pariwisata. Terakhir, Cok Ace rela mengubur mimpinya meraih gelar profesor untuk menata pembangunan pariwisata Bali. Di hadapan perwakilan pelaku wisata Cok Ace terpanggil […]

Badung Makin Solid, Desa Gulingan Bulatkan Tekad Satu Jalur Menangkan Koster-Ace

BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Meski kemenangan tinggal selangkah lagi, namun arus dukungan terhadap pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali nomor urut 1, Wayan Koster-Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Koster-Ace) tak pernah surut. Hampir seluruh desa di sembilan kabupaten/kota di Bali menyatakan kebulatan tekad mendukung, memenangkan dan memilih Koster-Ace pada Pilkada serentak 27 Juni 2018. Kali […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.