Polres Tabanan

Diduga Sopir Mengantuk, Truk Tabrak Mobil dan Pelinggih

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Diduga sopir mengantuk, sebuah truk dengan nomor polisi DK 8319 GY menabrak mobil Toyota Vios DK 1192 EI dan Pelinggih di Jalan Umum jurusan Denpasar – Gilimanuk, tepatnya di Banjar Dinas Mandung, Desa Sembung Gede, Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan, pada Sabtu (20/7) sekitar pukul 12.50 WITA. Pengemudi truk Mitsubishi, I Wayan Kopi […]

Operasi Patuh Agung 2024 Digelar, Ini Fokus Sasaranya

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kapolres Tabanan, AKBP Chandra Citra Kesuma memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh Agung 2024, Senin (15/7) sebagai langkah tegas Polri dalam meningkatkan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas di wilayah Tabanan. Dalam upaya mendukung Program Road Safety Policing Menuju Society 5.0, Polri terus melaksanakan berbagai strategi di Bali untuk mengurangi angka […]

Kapolres Tabanan Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan 4 Kasat

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kapolres Tabanan, AKBP Chandra Citra Kesuma memimpin upacara serah terima jabatan empat Kasat di lingkungan Polres Tabanan, Senin (15/7). Upacara serah terima dilaksanakan di halaman Polres Tabanan dengan dihadiri oleh Pejabat Utama Polres, Wakapolres, PJU Polres, Kapolsek jajaran, serta perwira, bintara, dan ASN Polres Tabanan. Turut hadir juga Pengurus Bhayangkari Cabang Tabanan. […]

Disenggol Bus, Pengendara Motor Tewas di Bonian

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Seorang pengendara motor tewas setelah disenggol dan terlindas ban belakang bus di Jalan Jurusan Denpasar-Gilimanuk, Banjar Dinas Bonian, Desa Antap, Kecamatan Selemadeg, Kabupaten Tabanan, pada Kamis (27/6) sekitar pukul 08.30 WITA. Kasat Lantas Polres Tabanan, AKP Adrian Rizki Ramadhan, menjelaskan bahwa kronologi kejadian bermula saat kedua kendaraan yang terlibat kecelakaan datang dari […]

Diduga Mengantuk, Mobil Tabrak Pemotor Hingga Tewas di Bonian

Olah TKP  Kecelakaan  antara mobil dengan sepeda motor di Jalan Raya Denpasar-Gilimanuk, tepatnya di Banjar Dinas Bonian (Foto- Istimewa)   TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kecelakaan maut antara mobil dengan sepeda motor terjadi di Jalan Raya Denpasar-Gilimanuk, tepatnya di Banjar Dinas Bonian, Desa Antap, Kecamatan Selemadeg, Kabupaten Tabanan. Pengendara motor tewas dalam perjalanan menuju Puskesmas Selemadeg Barat. […]

Penanaman Pohon Kelapa dalam Rangka HUT ke-78 Bhayangkara

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dalam rangka memperingati HUT ke-78 Bhayangkara, Polres Tabanan menggelar kegiatan bakti sosial penanaman pohon kelapa di Banjar Adat Dukuh Buahan, Desa Denbantas, Tabanan. Acara yang berlangsung pada Jumat (21/6) ini dipimpin langsung oleh Kapolres Tabanan, AKBP Leo Dedy Defretes. Kapolres Tabanan menjelaskan bahwa kegiatan penanaman pohon ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan […]

Satresnarkoba Polres Tabanan Tangkap 9 Pengedar Narkoba

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Satuan Reserse Narkoba Polres Tabanan berhasil menangkap sembilan orang yang diduga terlibat dalam jaringan peredaran narkoba di wilayah Kabupaten Tabanan. Dari sembilan tersangka yang berhasil diamankan, delapan di antaranya merupakan pria dan satu orang wanita. Operasi penangkapan ini dilakukan dalam rangka Operasi Antik 2024 yang dilaksanakan sejak 31 Mei hingga 15 Juni […]

Nekat, Wanita Ini Bawa Sabu Saat Besuk Suami di Rutan

Tersangka GA (32) Nekat Bawa Sabu Saat Besuk Suami di Rutan Polres Tabanan TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Nekat GA membawa sabu saat membesuk suaminya di Rutan Polres Tabanan harus menghadapi konsekuensi hukum yang fatal. GA (32), warga Desa Mengwitani, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, terjerat setelah tertangkap tangan membawa paket kecil sabu saat berkunjung pada Selasa (11/6). […]

Kecelakaan Truk Vs Motor di Simpang Tiga Antosari

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kecelakaan lalu lintas yang melibatkan Mitsubishi truck tronton box bernomor polisi B 9654 YU dengan sepeda motor Honda Vario bernomor polisi DK 7480 HF terjadi pada Selasa(18/6), sekitar pukul 06.45 WITA di Jalan umum jurusan Denpasar- Gilimanuk, tepatnya di Simpang Tiga Antosari, Desa Antosari, Kecamatan Selemadeg Barat, Kabupaten Tabanan. Kasatlantas Polres Tabanan, […]

Maraknya Peredaran Narkoba, STT Eka Cita Dharma Gelar Sarasehan ‘Waspada Narkoba'”

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Maraknya peredaran narkoba di masyarakat menjadi perhatian serius bagi STT Eka Cita Dharma, Desa Munduktemu, Kecamatan Pupuan, Tabanan. Dalam rangka memperingati HUT STT Eka Cita Dharma dan Bulan Bung Karno, serta didukung sepenuhnya  LSM Semeton Mulyadi Tabanan (SEMUT), STT Eka Cita Dharma menggelar acara sarasehan bertajuk “Waspada Narkoba” di Balai Desa Munduktemu […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.