Dua Tersangka Pemalsuan Surat Tes Cepat COVID-19 Ditahan
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Dua tersangka pemalsuan surat tes cepat COVID-19 di salah satu fasilitas kesehatan wilayah Denpasar, Denny Hidayat (24) dan Oki Santoni (23) ditahan polisi di rutan Polsek Denpasar Selatan. Modus tindak pidana pemalsuan surat itu dengan cara surat asli hasil rapid test Quantum Sarana Medik yang non reaktif discan discan dan diedit menggunakan […]