Prof Dr Widodo Muktiyo

PPID Diminta Aktif Beri Layanan Informasi dalam Upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pejabat Pengelola Informasi Dokumentasi (PPID) diminta mengambil peran aktif memberi informasi terkait dengan upaya pencegahan penyebaran Covid-19. Hal tersebut disampaikan Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kementerian Kominfo Prof. Dr. Widodo Muktiyo saat menjadi pembicara kunci pada Seminar Virtual Forum Keterbukaan Informasi Publik Wilayah Bali, Selasa (1/9/2020). Widodo Muktiyo yang mengikuti seminar […]

New Normal, Bansos,Tetap Waspada

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Beberapa wilayah di Indonesia sudah mulai melonggarkan Pembatasan Sosial Berskala Besar, salah satunya adalah Jakarta yang sudah bersiap-siap memberlakukan tatanan hidup normal baru (new normal) di tengah pandemi COVID-19. Normal baru ialah membuka kembali aktivitas ekonomi, sosial dan kegiatan publik secara terbatas dengan menggunakan protokol kesehatan dalam upaya tetap melakukan pencegahan penularan […]

error: Konten ini terlindungi.