Lapas Tabanan Gencarkan Razia, Komitmen Bersih dari Narkoba

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dalam upaya mendukung 13 Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Menimipas), Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan terus memperketat pengamanan guna memberantas peredaran narkoba dan barang-barang terlarang di dalam Lapas. Salah satu langkah konkret yang dilakukan adalah menggelar penggeledahan blok hunian Warga Binaan pada Rabu (12/03). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala […]