PN Tabanan Gelar Sidang Lokasi, Sengketa Pelaba Pura Muncak Sari

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Gugatan saling klaim kepemilikan tanah deruwen Pura Luhur Muncak Sari di Desa Sangketan, Penebel Tabanan masih bergulir. Sejumlah krama dari dua desa adat tersebut hadir. Bahkan aparat dari Polsek Penebel dan Polres Tabanan diturunkan untuk melakukan pengamanan jalannya PS tersebut. Pengadilan Negeri (PN) Tabanan melakukan sidang pemeriksaan setempat (PS) atas gugatan tersebut, […]