Wagub Bali Cok Ace dan Bupati Lumajang H. Thoriqul Haq Tandatangani Prasasti Pura Ulun Ranu Pane Lumajang

LUMAJANG, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Prof. Tjok Oka Sukawati yang didampingi Ny. Tjok Putri Hariyani Ardhana Sukawati, dan sejumlah Kepala OPD Provinsi Bali merasa terharu atas pembangunan wantilan Pura Ulun Ranu Pane dan pelataran jaba sisi (halaman luar) pura yang nampak sudah rapi dengan penataan paving dan tanaman, lengkap dengan gapura yang kokoh. “Keinginan […]