Putri Koster

Ny. Putri Koster Ajak PKK Tanamkan Nilai Budi Pekerti Anak Usia Dini Melalui Dongeng

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Memperkenalkan nilai-nilai budi pekerti kepada anak, khususnya pada usia dini harus melalui penanamam yang kreatif, inovatif dan komunikatif sehingga pendidikan budi pekerti dapat terserap dengan baik oleh anak-anak. Dalam upaya mewujudkan hal tersebut dapat dilakukan dengan cara mendongeng. Hal tersebut disampaikan Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny. Putri Koster saat menjadi Narasumber […]

Ny. Putri Koster Sapa TP PKK, Dekranasda dan Pakis se-Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com –  Mengawali kegiatan di awal tahun 2022, Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny. Putri Suastini Koster menyapa Tim Pengerak PKK Kabupaten/Kota se-Bali, Dekranasda dan Pakis Bali melalui daring, pada Rabu (5/1/2021), guna mensinergikan gerak langkah menjalankan program-program selama satu tahun ke depan. Dalam arahannya, Ny. Putri Koster yang juga menjabat sebagai Ketua Dekranasda […]

Penghujung Tahun, Ny. Putri Koster Terima Dua Hadiah

BADUNG, MEDIAPELANGi.com – Selangkah demi selangkah perjuangan Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali terus dilakukan hingga membuahkan hasil yang membanggakan di tengah masa pandemi Covid-19 yang hingga saat ini masih terus mengancam perekonomian dan kehidupan masyarakat. Bali yang sudah diketahui bersama ditopang oleh sektor pariwisata, belum mampu pulih sepenuhnya. Namun perputaran ekonomi Bali perlahan […]

Putri Koster Sapa dan Berbagai Kepada Para Seniman

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Di sela-sela kesibukannya sebagai Ketua TP PKK sekaligus Ketua Dekranasda Provinsi Bali Ny. Putri Koster tak pernah berhenti memberikan perhatian serta turun langsung ke tengah masyarakat untuk menyalurkan bantuan. Kali ini, Selasa (14/12/2021) dengan penerapan protokol kesehatan yang ketat, wanita yang akrab dipanggil Bunda Putri ini menyapa sekaligus menyalurkan bantuan sembako dari […]

Terima Kunjungan Dekranasda Minahasa dan Bogor, Ny Putri Koster Sampaikan Upaya Pelestarian Tenun Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ketua Dekranasda Provinsi Bali Ny. Putri Suastini Koster, secara langsung menerima kunjungan kerja dari Dekranasda Kabupaten Minahasa dan Koperasi Selaras Hati Utama (SHU) Kabupaten Bogor, bertempat di Gedung Ksirarnawa-Taman Budaya, Denpasar pada Jumat (26/11/2021). Dalam sambutannya, Ny Putri Koster menyampaikan bahwasanya Indonesia pada umumnya dan Bali khususnya memiliki kekayaan kerajinan tenun yang […]

Ny Putri Koster Buka Pameran IKM Bali Bangkit Tahap V

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ketua Dekranasda Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster membuka Pameran IKM Bali Bangkit Tahap V Tahun 2021, yang berlangsung di Gedung Ksirarnawa-Art Centre, Kamis (25/11/2021). Pameran Bali Bangkit terus dilaksanakan secara berkesinambungan dan berkelanjutan sebagai upaya membangkitkan perekonomian Bali, terlebih di masa pandemi Covid-19. Selain itu, pameran digelar sebagai upaya untuk membuka […]

Gelar Aksi Sosial di Denpasar, Ny Putri Koster Salurkan Bantuan Bagi Lansia, Ibu Hamil dan Balita

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Koster tak pernah berhenti memberikan bantuan kepada masyarakat khususnya bagi lansia, ibu hamil , disabilitas dan balita. Setelah sebelumnya menggelar aksi sosial di Kabupaten Buleleng, kali ini pendamping orang nomor satu di Bali ini menggelar aksi sosialnya di Kota Denpasar yang dipusatkan di Wantilan Bali […]

Gelar Aksi Sosial di Buleleng, TP PKK Bali Salurkan 3 Ton Beras

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster melakukan aksi sosial di Kabupaten Buleleng, Kamis (4/11/2021). Langkah ini merupakan kelanjutan setelah sebelumnya TP PKK Bali turun ke Kabupaten Jembrana, Klungkung dan Karangasem. Dalam aksi sosial bertajuk menyapa dan berbagi yang dipusatkan di Gedung Pertemuan Laksmi Graha Singaraja itu, Ny Putri Koster […]

Ny. Putri Koster: Cerdas Berteknologi, Bijak Menggunakan Jari

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny. Putri Suastini Koster mengatakan bahwa pada era digital saat ini, berbagai hal bidang kehidupan secara mudah dapat diakses melalui gawai, kapan saja dan di manapun. Terlebih era pandemi, makin mendorong masyarakat akrab dengan dunia digital. Namun di sisi lain, juga mengharuskan masyarakat mesti cakap digital dan […]

Ny Putri Koster Ajak Warga Tumbuhkan Rasa Peduli Hadapi Pandemi Covid-19

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Pandemi Covid-19 telah terjadi lebih dari 1,5 tahun lamanya dan sudah berimbas pada berbagai sektor kehidupan manusia, baik itu budaya, sosial, kesehatan dan ekonomi. Terlebih hingga saat ini, belum ada yang dapat memastikan kapan atau ujung dari pandemi yang melanda hampir seluruh dunia ini akan berakhir. Untuk itu, Ketua TP PKK Provinsi […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.