Rapat Paripurna

Paripurna, DPRD dan Pemkab Tabanan Sepakati Dua Ranperda

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Eksekutif dan Legislatif Pemerintah Kabupaten Tabanan melakukan kesepakatan bersama dengan mengesahkan Ranperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD T.A 2019 dan Ranperda tentang Perubahan APBD Tahun Anggaran 2020, pada Rapat Paripurna DPRD Tabanan ke-9, masa persidangan ke-2, Tahun Sidang 2020. Pengesahan tersebut ditandai dengan penandatanganan berita acara oleh Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti […]

Pandangan Umum Tiga Fraksi DPRD Tabanan Terhadap Raperda Tentang Perubahan APBD Tahun Anggaran 2020

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Rapat Paripurna DPRD Tabanan ke-8 masa persidangan ke-2 Tahun Sidang 2020, melalui video conference. Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tabanan  dipimpin  Ketua DPRD I Made Dirga, didampingi para wakilnya dan dihadiri sejumlah anggotanya. Hadir juga Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti, Wakil Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya, Forkopimda, Instansi Vertikal dan BUMD, […]

Bupati Eka Sampaikam Pidato Pengantar Terhadap Ranperda Tentang Perubahan APBD TA 2020

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti, menjelaskan, berdasarkan ketentuan pasal 161 ayat (2) Peraturan Pemerintah Nomor 12 tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah dan Pasal 154 (1) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah bahwa perubahan APBD dapat dilakukan apabila terjadi hal-hal seperti perkembangan yang tidak […]

Pandangan Umum Fraksi Terhadap Tujuh Ranperda Dalam Rapat Paripurna DPRD Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD) Tabanan menggelar rapat paripurna melalui video conference pada Jumat (26/6/2020). Rapat Paripurna yang dipimpin Wakil Ketua DPRD Tabanan I Made Dirga  itu ditayangkan dari Gedung DPRD Tabanan. Paripurna diikuti oleh Bupati wakil Bupati dan pejabat lainnya di ruangan. Tujuh ranperda tersebut yaituRanperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD […]

Rapat Paripurna DPRD Tabanan Bupati Eka, Sampaikan 7 Ranperda

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti menyampaikan pidato pengantar 7 (tujuh)  buah Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) pada rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tabanan yang dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kabupaten Tabanan I Made Dirga melalui Video Conference, Rabu (24/6/ 2020). Sidang tersebut juga diikuti oleh Wakil Bupati Tabanan Dr. I Komang Gede Sanjaya, […]

Hadapi Covid-19, Pemkab Buleleng Tambah Anggaran Belanja Tidak Terduga Jadi Rp 57 M

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Kabupaten Buleleng melakukan refocusing APBD-nya untuk menambahi pos belanja tidak terduga (BTT). Dana tambahan BTT akan dimanfaatkan untuk membiayai seluruh kegiatan dan pengadaan berbagai peralatan di dalam menghadapi penyebaran wabah coronavirus disease 2019 (covid-19). Dimana alokasi belanja yang tadinya Rp 17 miliar, ditingkatkan alias naik menjadi Rp 57 miliar. BTT ini digunakan untuk menanggulangi penyebaran covid-19 di Kabupaten […]

Di Tengah Pandemi Corona, DPRD Tabanan Gelar Rapat Paripurna Lewat Teleconference

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dalam upaya mencegah penyebaran Covid-19 (Corona Virus), DPRD Tabanan menggelar rapat paripurna dewan ke 1 (satu) masa Persidangan  I (pertama) tahun Sidang 2020 melalui teleconference. “Astungkara bisa berjalan lancar walaupun sedikit ada kekurangannya, namun untuk kedepannya akan kita perbaiki juga,” kata Ketua DPRD Tabanan I Made Dirga. Selasa (31/3/2020). Dijelaskan I Made […]

DPRD Bali Gelar Rapat Paripurna ke-5, Tanggapan Gubernur Koster Atas Tiga Ranperda

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali I Wayan Koster menghadiri Rapat Paripurna ke-5 DPRD Provinsi Bali, Jumat (13/3/2020) dan memberikan jawaban terhadap Pandangan Umum Fraksi terkait tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda). Ketiga Ranperda tersebut yakni Raperda tentang Standar Penyelenggaraan Kesehatan, Raperda tentang Standar Penyelenggaraan Kepariwisataan dan Raperda tentang Penguatan dan Pemajuan Kebudayaan Bali. Terkait Raperda tentang […]

Gubernur Koster, Apresiasi Inisiatif Dewan Merubah Perda Tentang Penyertaan Modal Daerah

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali menyambut baik dan mengapresiasi anggota dewan yang telah berinisiatif menyusun rancangan peraturan daerah Provinsi Bali, yang merubah Perda No. 5 tahun 2010 tentang Penyertaan Modal Daerah. Penyertaan modal daerah dalam perda dimaksud, sudah tidak sesuai dengan kondisi saat ini berdasarkan hasil proyeksi. Dengan ada rancangan perda terbaru, daerah memiliki landasan […]

Rapat Paripurna, DPRD Tabanan Setujui Empat Ranperda Menjadi Perda

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Setelah materinya dikaji dan mengikuti ketentuan dan mekanisme pembentukan Perda di DPRD Kabupeten Tabanan menyetujui 4 (Empat) buah Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kabupaten Tabanan,menjadi Peraturan Daerah (Perda) Kabupaten Tabanan, dalam rapat Paripurna di Gedung DPRD Tabanan, Senin (11/11/2019). Sebelum penandatanganan persetujuan dilakukan, rapat paripurna diawali dengan penyampaian laporan panitia khusus (pansus) serta […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.