Hargai Jasa Para Pejuang, Kodam IX Udayana Rehab Rumah Veteran

Denpasar, mediapelangi.com – Dalam upaya untuk meningkatkan kesejahteraan para Pejuang Kemerdekaan Republik Indonesia (Veteran PKRI) yang saat ini memang masih banyak membutuhkan bantuan dari semua fihak, baik pemerintah, swasta maupun  secara perorangan, mengingat kondisi sebagian Veteran PKRI   yang masih hidup berada dalam kondisi yang cukup memprihatinkan, misalnya banyak rumah milik mereka yang sudah kurang layak huni. […]