fbpx

RTRW

LSD Ditetapkan, Dewan Tabanan Segera Bahas Aturan RDTR

TABANAN, MEDIA PELANGI – Pemerintah Pusat dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tabanan menyepakati Lahan Sawah Dilindungi (LSD) seluas 17.835 hektar. Kesepakatan itu sebagai jalan tengah setelah Kementerian Agraria dan Tata Ruang (ATR) dan Pemkab Tabanan beda pandangan soal luas LSD hingga revisi Rencana Tata Ruang dan Wilayah (RTRW) Tabanan tertunda bertahun-tahun. “Itu sudah fix tidak boleh […]

Ketua DPRD Tabanan Ikut Bahas, Ranperda Tata Ruang Wilayah

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Ketua DPRD Tabanan I Made Dirga ikut menghadiri undangan rapat koordinasi lintas sektor dalam rangka pembahasan Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Tabanan Tahun 2023-2043 yang berlangsung di Discover Kartika Plaza Hotel, Kuta, (4/4/2023). Dalam pertemuan itu I Made Dirga sangat mengapresiasi dan terima kasih kepada Kementerian Agraria dan […]

Penataan Kawasan Danau Beratan Masih Dalam Kajian, Dewan Sebut Masuk Pokja Aset

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Rencana Penataan kawasan Wisata Danau Beratan Bedugul, Baturiti Tabanan rupanya menjadi perhatian serius Gubernur Bali Wayan Koster beberapa waktu. Bahkan Koster berjanji akan menata serius kawasan itu, karena dianggap  masih dianggapnya semrawut. Disisi lain Bupati Tabanan, I Komang Gede Sanjaya, menyebutkan bahwa penataan Danau Beratan di kawasan Bedugul, Kecamatan Baturiti, masih dalam […]

Rapat Kerja Komisi I DPRD Tabanan Soroti Peralihan IMB ke PBG

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dengan di berlakunya Undang-Undang Cipta Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja berimbas terhadap peraturan daerah atau perda yang berlaku di jenjang pemerintahan kabupaten/kota. Hal ini tentunya memberi dampak perubahan yang mesti disertai dengan penyesuaian. Semisal aturan-aturan yang berkaitan dengan investasi atau izin usaha. Salah satunya mengenai Izin Mendirikan Bangunan (IMB) yang […]

Rai Mantra, Soal Tolak Reklamasi Itu Prinsip, Bukan Untuk Cari Dukungan Politik

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Calon Gubernur Bali nomor urut 2 Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra mengatakan urusan tolak reklamasi itu adalah soal prinsip. Bukan semata-mata urusan menarik simpati warga untuk mendulang suara saat pilgub. Hal ini dikatakan Rai Mantra di hadapan ribuan warga Mertasari, Sanur, Denpasar pada Rabu (2/5) malam. “Jadi di sini perlu ditegaskan urusan […]

error: Konten ini terlindungi.