sanjayadirga

Sanjaya-Dirga Resmi Dilantik Presiden Prabowo, Siap Mengabdi untuk Rakyat

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – I Komang Gede Sanjaya dan I Made Dirga resmi dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tabanan periode 2025-2030. Pelantikan ini dilakukan langsung oleh Presiden Prabowo Subianto yang digelar di halaman tengah Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Kamis (20/2/2025). Acara ini berlangsung serentak bersama dengan pelantikan gubernur dan wakil gubernur, bupati dan wakil bupati, […]

Bupati dan Wakil Bupati Tabanan Semangat Ikuti Gladi Kotor Pelantikan

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya bersama Wakil Bupati Tabanan I Made Dirga mengikuti Gladi Kotor menjelang Pelantikan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Terpilih Periode 2025-2030. Acara tersebut berlangsung di Kawasan Monumen Nasional Jakarta pada Selasa (18/2/2025), dan dilanjutkan dengan Gladi Bersih di Istana Kepresidenan Jakarta pada Rabu (19/2/2025). Sebanyak 481 […]

Petani Hortikultura Tabanan Panen Untung! Koster-Giri Dorong Ekspor Manggis dan Buka Pintu Beras Lokal ke Hotel Bintang 5

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Petani holtikultura Tabanan akan sumringah. Dijamin hasil pertanian akan di hargai layak. Khusus hasil produk pertanian buah manggis, akan diekspor ke luar negeri dengan harga berkisar Rp 150 ribu per kg. Tak hanya manggis, sejumlah potensi buah dan hasil pertanian akan dipromosikan dan dijual di dalam dan ke luar negeri. Untuk beras […]

Koster-Giri dan Sanjaya-Dirga Target Menang 80 Persen di Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – DPD PDI Perjuangan Bali targetkan kemenangan untuk Pasangan Calon (Paslon) Gubernur-Wakil Gubernur Bali Wayan Koster- I Nyoman Giri Prasta dan Paslon Bupati-Wakil Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya – I Made Dirga meraih kemenangan suara mencapai 80 persen pada Pilkada 2024 di Kabupaten Tabanan. Target itu disampaikan Calon Gubernur (Cagub) Bali Wayan […]

error: Konten ini terlindungi.