Statistik

Nilai IPS Terbaik, Seluruh Provinsi se-Indonesia Studi Tiru Pembangunan Statistik di Provinsi Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali Dewa Made Indra mengapresiasi Bali dipilih sebagai lokasi Benchmarking Sistem Statistik Nasional 2024 yang diinisiasi Badan Pusat Statistik (BPS) RI. ”Saya merasa tersanjung BPS pusat dan segenap walidata (Kepala Dinas Kominfo, red) seluruh provinsi se-Indonesia hadir dan kami dipilih untuk men-sharing informasi,” kata Sekda Dewa Indra dalam […]

Sekda Dewa Indra Apresiasi Berita Resmi Statistik Sebagai Wujud Transparansi Data Kepada Masyarakat

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali, Dewa Made Indra menyampaikan apresiasi atas penyampaian berita resmi statistik oleh Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Bali, di Ruang Video Conference BPS Provinsi Bali, Kamis (1/2) Lebih jauh Sekda Dewa Indra menyampaikan bahwasannya penyampaian berita resmi statistik ini sebagai bentuk keterbukaan terhadap informasi pemerintahan dan capaian-capaian yang telah […]

Gubernur Koster Sambut Baik Penyusunan RUU Statistik Sebagai Landasan Hukum yang Kuat dalam Penyediaan Data

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Kegiatan Statistik selama ini diatur dalam Undang- Undang Nomor 16 Tahun 1997 tentang Statistik yang keberadaannya sudah selama 26 tahun, sehingga saat ini sebagian besar normanya dianggap tidak lagi bisa menjawab semua kebutuhan hukum terhadap kegiatan berhubungan dengan statistik yang semakin kompleks. Memperhatikan hal tersebut, maka dipandang perlu untuk melakukan penggantian terhadap […]

error: Konten ini terlindungi.