fbpx

Taman Kota Tabanan

Sarana Bermain Kereta Api Taman Manjakan Anak di Kota Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Kabupaten Tabanan terus mengupayakan dukungan untuk tumbuh kembang anak-anak dengan menyediakan sarana bermain yang menarik. Dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-530 Kota Tabanan, Bank BPD Bali Cabang Tabanan turut serta dalam memberikan bantuan berupa 2 unit Kereta Api Taman. Sarana bermain ini diharapkan akan memberikan pengalaman bermain yang seru dan […]

Pastikan Sesuai Rencana, Bupati Sanjaya Sidak Penataan Patung Bung Karno

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pastikan penataan kawasan Patung Bung Karno berjalan sesuai rencana, Bupati Tabanan, I Komang Gede Sanjaya, kembali melakukan peninjauan proyek area Jantung Kota Singasana, Tabanan, Minggu (18/12). Turut mendampingi siang itu Sekda, Inspektur, Kadis PU, Kadis LH, dan OPD terkait, untuk melakukan pemantauan dan melakukan evaluasi proyek patung ikonik kebanggaan Tabanan agar sesuai […]

Momen Sumpah Pemuda, Patung Bung Karno Terpasang Gagah di Taman Kota Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Momen Peringatan Sumpah Pemuda,  penempatan kembali patung Bung Karno pada tempat yang lebih layak di Taman Bung Karno, Kota Tabanan  telah dilaksanakan tim teknisi pematung Nyoman Nuarta pada Jumat, (28/10/2022). Diwarnai dengan nuansa penuh sejarah dan suka cita dari masyarakat Tabanan yang tampak memenuhi sekitar lokasi, prosesi Pemasangan Patung Bung Karno dilaksanakan […]

Taman dan Lapangan di Tabanan Ditutup Sementara

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pemkab Tabanan mulai menutup beberapa lokasi tempat keramaian. Hal itu untuk mengantisipasi penyebaran covid-19 yang terus meningkat di daerah ini. Pemantauan mediapelangi.com Kamis (10/2/2022), lapangan Alit Saputra dan taman kota yang biasanya menjadi tempat keramaian di Tabanan sementara ditutup untuk berbagai kegiatan yang dilakukan warga Maka dari itu, Pemkab Tabanan memutuskan untuk […]

Patung Garuda Wisnu, Akan Menghiasi Taman Kota Tabanan

Tabanan,mediapelangi.com-Akhir Tahun 2017 ini, Open Stage Garuda Wisnu yang di Bangun di sebelah timur Taman Kota Tabanan akan mempercantik Kota Tabanan. (Open Stage Garuda Wisnu ) merupakan gagasan dari Wakil Bupati Tabanan I Gede Komang Sanjaya,yang pengerjaanya dipercayakanya kepada seniman Jero Mangku Ketut Sudiarta,warga Banjar Katimemes,Desa Sudimara,Kecamatan Tabanan. Saat ini pengerjaan OS GW(Open Stage Garuda […]

error: Konten ini terlindungi.