Iring-iringan Pemelastian Karya Agung Pengurip Gumi Kembali Ke Pura Luhur Batukau
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Setelah melakukan perjalanan selama empat hari dan menempuh jarak kurang lebih 90 KM, iring-iringan Pemelestian serangkaian Karya Agung Pengurip Gumi Pura Luhur Batukau, Wongaya Gede, Penebel, Tabanan, kembali (Budal) ke Pura Luhur Batukau, Sabtu (1/2/2020). Setelah sebelumnya, Jumat (31/1/2020) mererepan di Pura Bale Agung Tengkudak, Penebel. Meskipun melakukan perjalanan yang lama dan cukup melelahkan, […]