Jaga Ketahanan Pangan Polsek Seltim Tanam Jagung di Desa Mambang

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kapolsek Selemadeg Timur melakukan penanaman jagung dalam rangka menjaga ketahanan pangan di Desa Mambang, Kecamatan Selemadeg Timur, Kabupaten Tabanan, Jumat (14/5/2022). Kapolsek  Selemadeg Timur AKP Ni Luh Komang Sri Subakti di damping Perbekel Desa Mambang, Bhabinkamtibmas dan petani jagung mengatakan, penanaman jagung tersebut. “Ini adalah satu upaya untuk memulihkan perekonomian masyarakat bidang […]