Tanjung priok

Puluhan Pelaku Pungli Tanjung Priok Diamankan

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono menyatakan Polda Metro Jaya mengamankan 49 orang diduga melakukan praktik pungutan liar (pungli) di wilayah Tanjung Priok, Jakarta Utara. “Modus yang dilakukan para preman tersebut adalah meminta uang tips kepada supir kontainer sebesar Rp10 ribu hingga Rp20 ribu,” kata Argo dalam keterangannya di Jakarta, […]

Patroli Laut Kemenhub Gagalkan Pemudik

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Patroli laut yang dilakukan oleh Kementerian Perhubungan cq. Direktorat Jenderal Perhubungan Laut menggagalkan rombongan warga yang nekat mudik secara tersembunyi melalui jalur laut di perairan Teluk Jakarta,  Minggu (9/5). “Para pemudik gelap tersebut diberikan sanksi berupa teguran dan diwajibkan untuk putar balik. Kami hari ini memulai patroli laut dalam rangka pengawasan pengendalian […]

error: Konten ini terlindungi.