fbpx

Tatanan Baru

Dewan Tabanan, Segera Turun Cek DTW yang Telah Kantongi Sertifikat Tatanan Adaptasi Kebiasaan Baru

TABANAN, MEDIAPELANGI.com –  Dalam rangka persiapan dan langkah-langkah menyambut new normal yakni Tabanan aman dan produktif  dan koordinasi jam operasional para pedagang di pasar darurat Terminal Pesiapan. Komisi II DPRD Kabupaten Tabanan menggelar rapat kerja di ruang rapat  Kantor DPRD  Tabanan, Rabu,(29/7/2020). Berkaitan pembahasan tersebut, Wakil Ketua Komisi II DPRD Tabanan, A.A Sagung Ani Ariani […]

Wagub Cok Ace : Pandemi Covid-19 Bawa Hikmah Kesadaran Kolektif “Jengah” untuk Bangkit Kembali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati berpandangan pandemi COVID-19 selain telah membawa keterpurukan ekonomi juga membawa hikmah tumbuhnya kesadaran kolektif berbagai pihak untuk bangkit kembali. “Semua lapisan masyarakat bahu-membahu, bekerja sama untuk bisa bangkit,” kata Wagub yang akrab disapa Cok Ace itu saat menjadi narasumber pada Webinar Planet Tourism Indonesia […]

Sosialisasikan Tatanan New Normal, Bupati Eka: Tingkatkan Koordinasi dan Protokol Kesehatan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dalam menjalankan penerapan tatanan normal baru masyarakat Tabanan aman dan produktif Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti meningkatkan kewaspadaan dalam beraktivitas dengan disiplin menjalankan protokol kesehatan pencegahan covid-19. “Untuk itu saya menghimbau seluruh elemen masyarakat untuk mensosialisasikan ke masyarakat terkait persiapan Pemerintah Daerah dalam menghadapi pemberlakuan tatanan normal baru,” jelas Bupati, Selasa […]

Gubernur Koster Lepas Road To Penerapan Protokol Tatanan Kehidupan Era Baru

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster melepas tur penerapan protokol tata kehidupan normal baru, yang menandai dibukanya aktivitas pariwisata di Pulau Dewata untuk kalangan lokal masyarakat setempat. “Dengan seizin Sang Hyang Widhi Wasa (Tuhan), Bhatara-Bhatari Sesuhunan (para dewa) di Bali, saya resmikan acara penerapan protokol tatanan kehidupan era baru di Provinsi Bali yang kita laksanakan hari ini. Astungkara (atas izin […]

Gubernur Bali Pastikan Penerapan Protokol Kesehatan Tatanan Kehidupan Era Baru di Objek Wisata

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com  – Gubernur Bali Wayan Koster bersama forum komunikasi pimpinan daerah akan melaksanakan peninjauan ke sejumlah objek wisata untuk memastikan penerapan protokol kesehatan di sektor kepariwisataan pada normal baru di tengah pandemi COVID-19. “Besok (9/7/2020), Gubernur bersama forkopimda akan melaksanakan peninjauan lapangan terkait penerapan protokol tata kehidupan era baru. Beberapa objek yang akan dituju, […]

Sambut Era New Normal, Bupati Suradnyana Akan Perpanjang Jam Operasional Pasar

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Kabupaten Buleleng sudah mulai mengambil ancang-ancang menyambut era new normal. Beberapa kebijakan yang sebelumnya sempat dikeluarkan oleh Bupati Buleleng akan direvisi. Contohnya seperti jam oprasional toko, warung dan pasar yang sebelumnya dibatasi, rencananya akan kembali diperpanjang. Hal ini merupakan tindaklanjut dari Surat Edaran Gubernur Bali yang akan membuka Bali pada tanggal 9 […]

error: Konten ini terlindungi.