Launching Bali Calendar of Event 2024: Dispar Bali Gandeng Telkomsel untuk Mendeteksi Jumlah Kunjungan Wisatawan di DTW
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Dinas Pariwisata Provinsi Bali meluncurkan Bali Calendar of Event 2024, Selasa (23/4). Dalam peluncuran yang berlangsung di Ruang Etna Kantor Dinas Pariwisata di Denpasar tersebut, didukung oleh Telkomsel yang memperkenalkan aplikasi Telkomsel Msight untuk mendeteksi asal wisatawan. Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Bali, Tjok Bagus Pemayun mengatakan, sepanjang tahun 2024, di Bali bakal […]