fbpx

Tim Yustisi

Tim Yustisi Tabanan Kembali Menertibkan Baliho dan Spanduk Partai di Sejumlah Lokasi

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tim Yustisi Kabupaten Tabanan kembali melanjutkan operasi penertiban baliho dan spanduk partai yang terpasang di beberapa lokasi strategis, seperti Jalan Gatot Subroto, Jalan Gajah Mada, Jalan Pahlawan, Jalan Pulau Nias, dan Jalur Dadakan hingga Patung Adipura, Rabu, 8 November 2023. Dalam operasi penertiban kali ini, tim yustisi berhasil menertibkan sebanyak delapan baliho […]

Tim Yustisi Tabanan Tertibkan Baliho dan Spanduk Partai

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tim Yustisi Tabanan menjalankan tugasnya dengan sukses dalam menertibkan baliho dan spanduk partai yang terpasang di sepanjang Jalan Gatot Subroto, khususnya di Simpang Sanggulan pada hari Selasa, 7 November 2023. Dalam operasi penertiban tersebut, sebanyak delapan baliho partai dan dua spanduk partai berhasil ditertibkan oleh tim yustisi, Kasat Pol PP Tabanan, I […]

Tim Yustisi Denpasar Bina 10 Orang Pelanggar Protokol Kesehatan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Tim Yustisi Kota Denpasar, Bali melakukan pembinaan terhadap 10 orang yang salah menggunakan masker dalam kegiatan penertiban protokol kesehatan dalam pelaksanaan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) skala mikro di kawasan Lapangan Puputan Badung Denpasar I Gusti Made Agung, Kecamatan Denpasar Barat. Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Denpasar, Dewa Gede Anom […]

Tim Yustisi Jaring 20 Orang Pelanggar Protokol Kesehatan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Tim Yustisi Kota Denpasar, Provinsi Bali menjaring 20 orang dalam kegiatan penertiban penerapan disiplin dan penegakan hukum protokol kesehatan skala mikro di kawasan Kecamatan Denpasar Selatan. Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Denpasar, I Dewa Anom Sayoga di Denpasar, Rabu, mengatakan pelaksanaan kegiatan tersebut serangkaian Penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) […]

Tim Yustisi Jaring 21 Pelanggar Prokes PPKM

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Tim Yustisi Kota Denpasar, Provinsi Bali menjaring 21 pelanggar protokol kesehatan pada pelaksanaan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) di kawasan Kelurahan Sesetan, Kecamatan Denpasar Selatan. Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Denpasar Dewa Gede Anom Sayoga di Denpasar, Kamis, mengatakan dari 21 pelanggar itu, 13 orang didenda di tempat dan delapan orang […]

Tim Yustisi Bali Jaring 4.953 Pelanggar Protokol Kesehatan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Tim Yustisi Provinsi Bali dengan didukung jajaran TNI-Polri, sepanjang Januari 2021 berhasil menjaring 4.953 pelanggar protokol kesehatan yang tersebar di sembilan kabupaten/kota di Pulau Dewata. “Naik turunnya angka COVID-19 di Provinsi Bali tidak lepas dari tertib tidaknya masyarakat mematuhi protokol kesehatan,” kata Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Bali I Dewa Nyoman […]

PPKM di Tabanan, Tim Yustisi Tindak Ratusan Pelanggar

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tim Yustisi Tabanan, Bali, menindak 122 orang yang tidak menggunakan masker dengan denda sebanyak Rp100 ribu/orang sejak dimulai penerapan PPKM (pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat) pada 11 Januari 2021. “Sejak PPKM dimulai, kami memasukkan denda dengan total sebanyak Rp12,2 juta ke kas Pemkab Tabanan,” kata Kasatpol PP Tabanan I Wayan Sarba di Tabanan, […]

Denda Pelanggar Prokes di Kabupaten Tabanan Capai Rp 11,6 Juta

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Kabupaten Tabanan, Bali, mengumpulkan Rp11,6 juta dari hasil denda pelanggaran protokol kesehatan, seperti pelanggaran tidak memakai masker. “Penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) justru mendorong tim yustisi Kabupaten Tabanan melakukan sidak lebih masif di sepuluh kecamatan yang ada,” kata Kasatpol PP Kabupaten Tabanan I Wayan Sarba di Tabanan, Kamis. Pihaknya mengatakan […]

Beragam Alasan Warga yang Terjaring Operasi Yustisi Pemkab Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Ada 8 warga yang terjaring dalam operasi yustisi yang diadakan oleh Pemerintah Kabupaten Tabanan di Seputaran Gajah Mada dan Pasar Tradisional Tabanan, Kamis (25/10/2018). Beberapa warga yang terjaring tidak membawa Kartu Tanda Penduduk ( KTP) ini memiliki alasan yang berbeda. Sejumlah pintu masuk dijaga petugas para pengunjung pasar dicek kelengkapan identitas diri […]

Sidak, Tim Yustisi Tabanan Jaring 12 Pelanggar Administrasi Kependudukan

TABANAN,  MEDIAPELANGI. com – Tim Yustisi Tabanan kembali menggelar sidak administrasi kependudukan pasca Arús balik mudik lebaran di Terminal Pesiapan,  Desa Dauh Peken,  Tabanan. Sidak Tim Yustisi Tabanan yang di lakukan dalam penegakan perda Administrasi Kependudukan Kabupaten Tabanan, “kata Kasat Pol PP Tabanan I Wayan Sarba. Ssos Msi. Jumat (29/6/2018) Dikatakan Sarba , sidak yang […]

Sidak Obyek Wisata Bedugul, Tim Yustisi Jaring 30 Pelanggar

TABANAN, MEDIAPELANGI.com-Petugas petugas gabungan tim yustisi Pemkab Tabanan menertibkan sejumlah PKL nakal yang masih berjualan di wilayah Obyek wisata Bedugul,Desa Candikuning,Baturiti,Tabanan.Sidak kali ini untuk memberikan efek jera bagi pelanggar,tidak saja menindak PKL tim juga menindak pelanggar tanpa identitas diri.Rabu(7/3/2018). Dari hasil sidak ini tim berhasil menjaring tiga puluh pelanggar dan langsung sidang tipiring.Dalam sidak tim […]

error: Konten ini terlindungi.