Serangan Ulat Bulu Resahkan Warga Desa Batuagung
JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Serangan ulat bulu di Kabupaten Jembrana Bali, membuat resah warga. Pasalnya hampir sepekan rumah warga diserang ulat bulu. Tak pelak, akibat dari kejadian itu warga mulai resah dan gelisah lantaran ketakutan badan mereka terkena penyakit gatal-gatal di kulit. Salah satu rumah warga yang terkena dampak serangan ulat bulu, Rabu (15/1/2020) yaitu rumah […]