wakil gubernur bali

Tiga Tahun Memimpin Bali, Berbagai Capaian Diraih Koster-Ace

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Berbagai capaian telah diraih Pemprov Bali di awah kepemimpinan Gubernur Bali Wayan Koster dan Wakil Gubernur Bali Tjok Oka Sukawati (Cok Ace) pada 3 tahun masa kepemimpinannya saat ini. Hal itu disampaikan Gubernur Koster dalam pidatonya pada Minggu (5/9/2021) pagi di Jaya Sabha, Denpasar. Dikatakan Koster, Visi Pembangunan Daerah Bali yakni “Nangun […]

Wagub Cok Ace Dukung Pelaksanaan Indonesia Tourism Outlook

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) mendukung rencana pelaksanaan Indonesia Tourism Outlook yang digelar Ikatan Alumni Sekolah Tinggi Pariwisata Bali (saat ini sudah berubah nama menjadi Politeknik Pariwisata Bali/Poltekpar). Dukungan tersebut disampaikannya saat menerima Ketua Umum Ikatan Alumni Sekolah Tinggi Pariwisata Bali I Nyoman Sukadana di Kantor Wakil […]

Dukung Re-Opening Monkey Forest, Wagub Cok Ace Berpesan Jangan Ada Gelombang Kedua

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjok. Oka Artha Ardhana Sukawati menyambut baik Re-Opening kawasan suci wenara wana monkey forest setelah hampir delapan (8) bulan di tutup untuk umum akibat pandemi Covid-19 yang mewabah di tengah masyarakat. Meskipun kasus aktif pasien saat ini sudah mengalami penurunan (per hari rabu kemarin tercatat 662 atau 5,53%), namun […]

Webinar Kemenparekraf, Wagub Cok Ace: Pemprov Bali Telah Berupaya Keras Menekan Pencegahan Covid-19

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati mengatakan saat ini dunia sedang menghadapi situasi sulit diakibatkan oleh pandemik Covid 19, termasuk Bali. Bali pada awalnya tidak ada kasus terkonfirmasi positif hingga akhirnya per tanggal 4 Maret kasus positif Covid 19 mulai ada di Bali. “Sejak saat itu, jumlah pasien terkonfirmasi positif […]

Wagub Cok Ace Terima Bantuan dari Urban Company untuk Pekerja Pariwisata Terdampak Covid-19

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) menerima bantuan dari PT. Urban Company, MS Glow yang diserahkan langsung pimpinannya Dewa Gede Adiputra didampingi istri, Maharani Kemala di ruang tamu Wagub, Denpasar, Jumat (8/5/2020). Wagub Cok Ace pada kesempatan itu mengatakan sektor pariwisata adalah penyumbang PAD terbesar untuk pembangunan Bali. […]

Mahasabha IV, Wagub Cok Ace Ajak Dharmopadesa Bersatu Membangun Bali

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati  yang akrab disapa Cok Ace ini menghadiri Mahasabha IV Dharmopadesa 2019 yang dilaksanakan di Taman Prakerti Buana, Beng, Gianyar, Sabtu (9/11/2019). Dalam sambutannya, Wagub Cok Ace menyampaikan apresiasinya atas penyelenggaraan Mahasabha Dharmopadesa ini. Keberadaan Dharmopadesa ditengah masyarakat memegang peran strategis dalam membangun sumber daya […]

Wagub Cok Ace Apresiasi Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti XV Tingkat Nasional 2019

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda  Oka Artha  Ardhana Sukawati  Selasa (5/11/2019) menerima Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja bertempat di Kantor Gubernur Bali, terkait penyelenggaraan Pemilihan Remaja Berbudipekerti XV Tingkat Nasional tahun 2019. Dalam kesempatan tersebut, Ketua BEM Fakultas Ilmu Pendidikan Undiksha Ayu Ratnasari menyampaikan bahwa Pemilihan Remaja Budipekerti ini merupakan […]

Wagub Cok Ace, Sarankan Tata Tertib Masuk ke Pura di Pertegas

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati sangat meyayangkan kejadian ulah salah satu wisatawan yang naik berfoto di Palinggih Pekiisan yang terletak di areal Pura Luhur Batukau. Wagub yang akrab di panggil Cok Ace ini menyarankan mulai sekarang peraturan tata tertib masuk ke sebuah pura harus dipertegas. “Ya memang sangat kita […]

error: Konten ini terlindungi.