wisata

Sekda Bali Minta Satpol PP Awasi Tempat Wisata saat Libur Panjang

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra meminta Satuan Polisi Pamong Praja bekerja sama dengan unsur TNI dan Polri agar mengawasi tempat-tempat wisata untuk mengurangi kerumunan pada liburan panjang dan cuti bersama akhir Oktober mendatang. “Kepada pemerintah kabupaten/kota, para pengelola dan pemangku kepentingan di tempat-tempat wisata, serta masyarakat wajib meningkatkan kewaspadaan dalam […]

NTB Siap Buka Empat Destinasi Wisata

MATARAM, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat siap membuka secara bertahap empat destinasi wisata dengan menerapkan protokol kesehatan sesuai tatanan normal baru. Kepala Dinas Pariwisata NTB Lalu Mohammad Faozal menyampaikan kesiapan beberapa titik destinasi wisata yang dibuka secara bertahap dengan beberapa penyesuaian di tengah pandemi COVID-19. “Ada empat destinasi yang siap dibuka, seperti disampaikan […]

Ringankan Beban, Polres Bangli Bantu Sembako kepada Pemandu Wisata di Kintamani

BANGLI, MEDIAPELANGI.com – Pandemi Covid -19 telah membawa dampak luas bagi kehidupan masyarakat, tidak terkecuali bagi pelaku pariwisata di wilayah Bangli termasuk pelaku wisata di kawasan pendakian Gunung Batur. Para pemandu pendakian Gunung Batur yang tergabung dalam FP2GB harus memutar haluan untuk dapat memenuhi kebutuhan sehari-hari. Situasi ini sedikit tidak akan berakibat pada kurang kondusifnya […]

Quarterly Progress Review Meeting Evaluasi Perkembangan RIF

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Guna pemantauan dan evaluasi kegiatan-kegiatan yang didukung melalui skema bantuan teknis RIF/Responsive Innovation Found 1, Pemerintah Kabupaten Tabanan melalui Bapelitbang Kabupaten Tabanan , Rabu(24/07/2018) menggelar pertemuan tinjauan perkembangan tri wulan pertama atau 1st quarterly Progress Review Meeting bertempat di Four Points by Sheraton, Seminyak. Quarterly Progress review Meeting itu mendiskusikan strategi pengembangan […]

Desa Wisata Beraban Butuh Promosi

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Geliat Pariwisata menurun. Bahkan cenderung sepi pengunjung. Padahal, desa ini telah diresmikan pada tahun 2001 silam menjadi desa wisata oleh Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata. Perbekel Desa Beraban Gede Suastika mengatakan, penyebab sepinya wisatawan karena promosi yang kurang, SDM yang kurang hingga belum optimalnya partisipasi dari pemerintah. “Dulunya di desa kami sempat geliat […]

Libur Lebaran di Tanah Lot, Wisatawan Berbaur dengan Pemedek

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Hari Raya Lebaran / Idul Fitri jatuh pada tanggal 15-16 Juni 2018. Seperti libur Lebaran tahun sebelumnya, Daya Tarik Wisata Tanah Lot masih menjadi tempat favorit untuk menikmati suasana libur lebaran yang berbarengan dengan liburan sekolah wisatawan. Namun nuansa libur lebaran kali ini agak sedikit terasa berbeda karena masih dalam suasana religi di […]

Membangun Sinergitas, Koster-Ace Dorong Bangli Jadi Destinasi Wisata Terpadu

BANGLI, MEDIAPELANGI.com-Calon Wakil Gubernur Bali nomor urut 1, Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) menggelar kampanye di Kabupaten Bangli. Di kabupaten yang memiliki semboyan Bhukti, Mukti, Bhakti itu Wayan Koster-Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Koster-Ace) mendapat dukungan luas masyarakat. Di hadapan ratusan warga dari 32 desa di Kintamani Barat Cok Ace berkomitmen memajukan infrastruktur […]

Tebing Longsor Tutup Akses Jalur Wisata Ubud-Tegallalang

Gianyar,mediapelangi.com-Pohon tumbang dan tanah longsor tutup jalur wisata Tegallalang menuju Ubud,Banjar Penusuan,Tegallalang,Gianyar. Rabu(13/12/2017). Ini akibat pohon tumbang dan tanah longsor setinggi lima belas meter yang terjadi,saat hujan deras yang menguyur  hampir selama dua jam. Untuk mempercepat evakuasi petugaspun menurunkan tim gabungan BPBD,TNI dan Polri. Tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah(BPBD) Gianyar,yang diturunkan melakukan evakuasi lebih cepat,untuk […]

Dampak Erupsi Gunung Agung,Kawasan Wisata Ubud Sepi

Gianyar,mediapelangi.com-Pasca erupsi Gunung Api Agung,kawasan wisata Ubud,Gianyar kini sepi.Kini berdampak pada pariwisata,karena hampir seluruh akomodasi pariwisata tampak sepi,dan nyaris tanpa kunjungan. Dari pantaun di beberapa obyek wisata Ubud.Sabtu(02/12/2017).Pengelola wisata kwatirkan akan ancam perekonomian,dengan turunya wisatawan hingga 80 persen,sebagian besar warga yang bergantung dari pariwisata. Seperti dipusat keramian Puri Agung,Ubud ini misalnya,jika sebelumnya wisatawan membludak disiang […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.