fbpx

Wisatawan

Tanah Lot Dibanjiri Wisatawan Selama Galungan, Pemugaran Pura Capai 50%

TABANAN,MEDIAPELANGI.com – Destinasi wisata ikonik Bali, Tanah Lot, mencatat kunjungan wisatawan luar biasa selama perayaan Galungan minggu lalu. Dalam tujuh hari terakhir, tercatat sebanyak 32.959 wisatawan mengunjungi Tanah Lot. Kunjungan puncak terjadi pada hari Galungan, dengan jumlah pengunjung mencapai 5.561 orang, sementara pada Manis Galungan, tercatat 4.970 orang mengunjungi kawasan spiritual ini Antusiasme pengunjung tidak […]

Tanah Lot Tetap Menjadi Daya Tarik Utama Wisatawan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Daya Tarik Wisata (DTW) Tanah Lot yang terletak di Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan, Bali, terus menjadi magnet bagi wisatawan. Setiap harinya, ribuan pengunjung dari dalam dan luar negeri memadati kawasan wisata ikonik ini. Menurut Manajer DTW Tanah Lot, I Wayan Sudiana, yang diwakili oleh Wakil Manajer I Putu Toni Wirawan, […]

Dampak WWF Tingkatkan Kunjungan Wisatawan ke Tanah Lot

TABANAN, MEDIAPELANGI,com – Penyelenggaraan World Water Forum (WWF) di Bali telah memberikan dampak positif terhadap peningkatan kunjungan wisatawan di Tanah Lot. Forum internasional yang dihadiri oleh kepala negara dan pemerintahan ini membawa ribuan pengunjung dari berbagai negara, yang tidak hanya mengikuti konferensi tetapi juga berwisata ke berbagai destinasi unggulan di Bali, termasuk Tanah Lot. Sebelum […]

15 Ribu Wisatawan Kunjungi DTW Tanah Lot

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pesona Tanah Lot, destinasi wisata yang ikonik di Pulau Dewata, semakin memukau pengunjung. Sebuah laporan terbaru menunjukkan lonjakan signifikan dalam jumlah wisatawan yang memadati Tanah Lot dalam beberapa hari terakhir. Salah satu wisatawan yang terpikat dengan keindahan Tanah Lot adalah pasangan dari Prancis, Mrs. Jenifer dan suaminya, Mr. Kevin. Mrs. Jenifer bersikeras […]

Antusias Wisatawan Membludak di Tanah Lot Pasca Hari Raya Galungan

TABANAN, MEDIAPELANGI,com – Sehari setelah perayaan Hari Raya Galungan, yang dikenal sebagai Hari Umanis Galungan, warga Hindu Bali melanjutkan perayaan dengan persembahyangan pada Rabu Kliwon wuku Dungulan, tepatnya pada 28 Pebruari 2024. Hari berikutnya, pada Kamis 29 Pebruari 2024, masyarakat Tabanan mengisi waktu dengan menikmati obyek wisata Tanah Lot. Salah satu destinasi yang paling diminati […]

Dispar Akan Lakukan Pengecekan Rutin “Levy Voucher” di DTW

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pengecekan voucher pungutan wisatawan tidak hanya akan di cek melalui pintu masuk Bali, seperti Bandara dan beberapa pelabuhan laut, akan tetapi sesuai aturan baik Perda maupun Pergub yang berlaku, pengecekan juga akan dilakukan di Daya Tarik Wisata (DTW) di Bali. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Bali, Tjok Bagus Pemayun, di […]

Sekda Dewa Indra Ajak Masyarakat Bersama-sama Sosialisasikan ‘Tourist Levy’ untuk Optimalisasi Pungutan Wisatawan di Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Guna mengevaluasi penerapan Pungutan Wisatawan Asing (PWA) atau Tourist Levy yang sudah berlangsung selama satu minggu ini, Pemprov Bali melalui Dinas Pariwisata Provinsi Bali pun menggelar Sosialisasi Pelaksanaan Pungutan Bagi Wisatawan Asing di Provinsi Bali, bertempat di Gedung Wiswa Sabha Utama, Kantor Gubernur Bali, pada Kamis (22/2). Sekda Provinsi Bali Dewa Made […]

Usulan Voucher Tourism Levy Belum Berlaku, Akan Dibahas Lebih Lanjut Bersama Pelaku Pariwisata

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Usulan Penjabat Gubernur Bali, S.M. Mahendra Jaya untuk memberikan voucher potongan harga pada destinasi wisata bagi wisman yang telah melakukan pembayaran pungutan wisatawan asing (Tourism Levy) pada pertemuan di Kantor Gubernur bali, Selasa (6/2) lalu dibenarkan oleh Kepala Dinas Pariwisata, Tjok Bagus Pemayun. Namun, Ia menegaskan perlu waktu, mekanisme serta pembahasan lebih […]

Minat Wisatawan Melonjak, Kunjungan ke Tanah Lot Meningkat

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Minat Wisatawan mengunjungi destinasi wisata Tanah Lot, yang terkenal dengan keindahan Pura Luhur Tanah Lotnya, menarik perhatian sebanyak 154.360 wisatawan pada awal tahun 2024. Sebagai salah satu ikon Pulau Bali, Tanah Lot menjadi daya tarik utama bagi para pelancong baik dari dalam negeri maupun mancanegara. Vice Manager DTW Tanah Lot, I Putu […]

Bali Sosialisasikan Pungutan Wisman Kepada Perwakilan RI di Luar Negeri

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Difasilitasi Kementerian Luar Negeri RI dalam hal ini Dirjen Informasi dan Diplomasi Publik, Pemprov Bali mensosialisasikan rencana pemberlakuan pungutan wisatawan mancanegara (wisman) kepada pejabat Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) yang tersebar di berbagai negara pada Rabu (24/1/2024). Pada sesi pertama, sosialisasi menyasar pejabat KBRI di kawasan Amerika dan Pasifik. Berikutnya untuk sesi […]

Tanah Lot Tetap Jadi Favorit Wisatawan dengan 2 Juta Kunjungan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com –  Tanah Lot di Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan, Bali, terus mempertahankan popularitasnya sebagai destinasi wisata favorit sepanjang tahun 2023. Menurut data diperoleh wisatawan yang berkunjung ke DTW Tanah Lot, sebanyak 2,018,193 juta wisatawan mengunjungi Tanah Lot dari bulan Januari hingga Desember 2023. Asisten Manager DTW Tanah Lot, I Putu Toni Wirawan, […]

Perkuat Kerjasama Sister Province, Pj. Gubernur Bali Terima Kunjungan Kehormatan Wagub Jiangxi

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pj. Gubernur Bali, S.M. Mahendra Jaya menerima kunjungan kehormatan Wakil Gubernur Provinsi Jiangxi, RRT, H.E. Mr. Shi Ke beserta jajaran di Rumah Jabatan Gubernur Bali, Jayasabha, Denpasar, Jumat (8/12) Mengawali pertemuan penuh kekeluargaan ini, Pj. Gubernur Bali menyampaikan bahwa kerja sama antara Pemerintah Jiangxi dengan Pemprov Bali dilakukan dalam semangat saling menguntungkan […]

2 Ribu Wisatawan Tiongkok ke DTW Tanah Lot

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Daya Tarik Wisata (DTW) Tanah Lot, destinasi pariwisata ikonik di Bali, kembali meraih prestasi dengan menerima lonjakan kunjungan wisatawan Tiongkok selama bulan November 2023. Hingga 28 November 2023, sebanyak 2 ribu wisatawan Tiongkok telah berkunjung dalam bentuk kunjungan group besar selama empat hari. I Putu Erawan, Humas DTW Tanah Lot, menjelaskan bahwa […]

Tanah Lot Catat Rekor Kunjungan di Bulan September 2023

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tanah Lot, salah satu destinasi pariwisata paling ikonik di Bali, baru-baru ini mencatat prestasi luar biasa dengan jumlah pengunjung mencapai 155.355 orang selama bulan September 2023. Data ini juga mengungkapkan bahwa total kunjungan tahun ini telah mencapai angka sekitar 1,6 juta wisatawan. Tren positif kunjungan selama bulan September menjadi indikator yang menjanjikan […]

Lovina Festival ke-9: Parade Budaya yang Spektakuler dan Kehadiran Wisatawan Mancanegara

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Pembukaan Lovina Festival ke-9 tahun 2023 sukses menarik ratusan wisatawan untuk datang dan menyaksikan parade budaya yang spektakuler. Kegiatan yang digelar di Pantai Binaria Lovina, Jumat (21/7) malam itu resmi dibuka oleh Penjabat (Pj) Bupati Buleleng, Ketut Lihadnyana, yang turut didampingi oleh Pj Ketua PKK Kabupaten Buleleng, Ny. Paramita Lihadnyana, Sekda Buleleng, […]

Gubernur Koster Minta Tindak Tegas Wisatawan Berprilaku Tidak Sopan di Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Semakin maraknya perilaku wisatawan mancanegara di Bali yang melakukan tindakan tidak pantas dan aktivitas yang tidak sesuai dengan izin visa, seperti tidak memakai busana yang sopan, wajar, dan pantas pada saat berkunjung ke tempat suci, daya tarik wisata, tempat umum, dan selama melakukan aktivitas di Bali, mendapat perhatian serius dari Gubernur Bali […]

Percepat Kontribusi Wisatawan, Dispar Bali Kolaborasi dengan Group Hotel Mariot Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Untuk menpercepat pelaksanaan program Kontribusi Wisatawan Dinas Pariwisata (Dispar) Provinsi Bali dengan gencar melaksanakan kerjasama dan kolaborasi. Saat ini Dispar Prov. Bali undang Group Hotel Mariot Bali dalam acara sosialisasi, yang dilaksanakan di ruang Bali Tourism Media Center, Kantor Dinas Pariwisata Prov. Bali, Selasa (14/2). Dispar secara secara terus menerus mengundang pelaku […]

Dongkrak Kunjungan Wisman China, Wagub Cok Ace Usul Penambahan ‘Direct Flight’

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Menindaklanjuti kembalinya kunjungan wisatawan asal Tiongkok ke Bali, Wakil Gubernur Bali Prof. Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) berharap jumlah penerbangan langsung (direct flight) dari Negeri Tirai Bambu itu ditambah. Penambahan direct flight diharapkan meliputi jumlah kota di China sebagai titik keberangkatan dan maskapai yang melayani penerbangan langsung ke Bali. Permohonan […]

Cok Ace Sampaikan Pangsa Pasar Domestik dan Lokal Bali Jangan Sampai Disepelekan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pangsa pasar wisatawan domestik termasuk pangsa pasar lokal Bali jangan sampai disepelekan. Hal ini disampaikan oleh Wakil Gubernur Bali, Prof. Tjok. Oka Sukawati saat menjadi narasumber dalam Webinar Tourism Outlook 2023 di IPB Internasional, Kamis (Wraspati Kliwon, Warigadean), 15 Desember 2022. “Orang Bali banyak yang suka bepergian, tidak hanya yang dari luar […]

Gubernur Bali Terus Kerja Keras Bangkitkan Pariwisata dan Perekonomian Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Perkembangan Pandemi COVID-19 di Bali semakin membaik dan stabil; jumlah kasus baru terus menurun dengan konsisten, jumlah yang masuk ke Rumah Sakit semakin menurun, jumlah yang sembuh semakin meningkat, dan jumlah yang meninggal mendekati nol (hampir tidak ada yang meninggal). Pencapaian vaksinasi semakin meningkat: vaksinasi ke-1 mencapai 106%, vaksinasi ke-2 mencapai 97%, […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.