Wisatawan

Kemenpar Puji Keberanian Bali Menjadi Pionir Bahas Dana Kontribusi Kepada Wisatawan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wacana pungutan dana kontribusi untuk wisatawan yang berkunjung ke Bali, tengah dikaji dan selanjutnya diharapkan bisa dijalankan secara maksimal, baik untuk kepentingan Provinsi Bali secara umum, wisatawan serta seluruh stakeholder pariwisata. Terkait dengan pengkajian ini, Staf Ahli Bidang Pemasaran Pariwisata, Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI Prof Gede Pitana secara terbuka memuji dan mengapresiasi […]

Gelombang Pasang, Wisatawan Dihimbau Jauhi Pantai Tanah Lot

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Obyek Wisata Tanah Lot, Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Tabanan masih menjadi primadona bagi wisatawan asing maupun domestic disaat liburan. Namun, untuk sementara para wisatawan yang berkunjung dilarang untuk berada di areal pantai. Sebab, saat ini air laut sedang pasang dengan ketinggian sekitar 1.5 – 2 meter. Dari pantauan, untuk menghindari hal-hal yang […]

Libur Natal dan Galungan, DTW Tanah Lot Dipadati Wisatawan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – DTW Tanah Lot tetap menjadi primadona saat musim liburan. Walaupun jika di sebelumnya kunjungan sempat terpengaruh dengan adanya bencana alam seperti dampak Erupsi Gunung Agung yang masih terasa di awal tahun. Gempa di Lombok, Gempa dan Tsunami di Palu, serta praktik ilegal agen turis Tiongkok beberapa waktu yang lalu. Namun musim liburan […]

Wisatawan Gemari Wisata Spritual Tirta Empul

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Miliki pancoran suci dari mata air didalam pura, pengunjung gemari wisata spiritual, Pura Tirta Empul, Tampaksiring, Gianyar. Bahkan tertarik langsung merasakan segarnya air / wisatawanpun ikut melukat atau mandi suci di lokasi ini. Lebih dari tujuh ratus wisatawan manca negara, setiap hari mengunjungi ovyek wisata Tirta Empul, Tampaksiring, Gianyar. Di obyek pariwisata […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.