Mantan Rektor Unud Sebut Visi Misi Koster-Ace Excellent
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Visi misi dan program kerja Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali Nomor Urut 1, Wayan Koster-Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Koster-Ace)menuai pujian dari berbagai kalangan masyarakat termasuk kalangan akademisi di Bali. Pujian kali ini datang dari tokoh akademis senior Bali Prof. Dr. dr. Ketut Sukardika, S.p., M.K yang juga mantan rektor […]