fbpx

Pelabuhan Gilimanuk

Pelaku Curanmor Ditangkap di Pelabuhan Gilimanuk Saat Hendak Kabur ke Banyuwangi

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Patricio Sarmento (42), warga Kelurahan Petangis, Kecamatan Batu Enggau, Kabupaten Paser, Kalimantan Timur, berhasil ditangkap oleh polisi di Pelabuhan Gilimanuk saat hendak kabur ke Banyuwangi. Pelaku ditangkap karena mencuri sepeda motor milik teman satu kosnya di Banjar Yeh Gangga, Desa Sudimara, Tabanan. Kapolsek Tabanan, Kompol I Nyoman Sumantara, menjelaskan bahwa motif pelaku […]

Pj. Gubernur Mahendra Jaya Cek Kesiapan Angkutan Nataru di Pelabuhan Gilimanuk

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com –  Penjabat (Pj) Gubernur Bali S.M Mahendra Jaya mengecek kesiapan Pelabuhan Gilimanuk dalam mengantisipasi peningkatan arus penumpang yang masuk ke Bali serangkaian Natal 2023 dan Tahun Baru 2024. Pengecekan yang dilaksanakan pada Jumat (22/12/2023) itu bertujuan kesiapan sarana dan prasarana transportasi untuk mendukung kelancaran perjalanan masyarakat selama masa Natal 2023 dan Tahun Baru […]

Hendak Bawa Kabur Motor Majikan Dibekuk di Gilimanuk

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Jajaran Polsek Pelabuhan Gilimanuk membekuk pelaku pencurian sepeda motor (curanmor) yang hendak kabur melalui Pelabuhan Gilimanuk  ke Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi, Senin (31/1/2022) sekitar pukul 23.00 Wita. Seorang pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) hendak membawa kabur sepeda motor Yamaha N Max hasil curian keluar Bali, diamankan di Mapolsek Gilimanuk. Kapolsek Gilimanuk Kompol I […]

Antisipasi Ancaman Varian Baru, Pemprov Bali Gelar Rakor Penguatan Penapisan Covid-19

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Provinsi Bali menggelar Rapat Koordinasi Lintas Sektor yang melibatkan Satgas Covid-19 Provinsi Bali serta lintas sektor yang berperan dalam kegiatan penapisan Covid-19 di Pelabuhan Gilimanuk, Kabupaten Jembrana. Pertemuan yang digelar di kantor PT ASDP Pelabuhan Gilimanuk, Jembrana, Kamis (13/1/2022), membahas upaya penguatan penapisan Covid-19 untuk para pelaku perjalanan dalam negeri di […]

Polsek Gilimanuk Gagalkan Penyelundupan Motor CBR Curian

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Jajaran Polsek Gilimanuk berhasil menggagalkan penyeludupan sepeda motor curian di Pelabuhan Gilimanuk, Kabupaten Jembrana Bali, Selasa (16/11/2021). Kapolsek Gilimanuk Kompol I Gusti Putu Darmanatha, mengatakan, awalnya mendapatkan informasi telah terjadi pencurian sepeda motor di wilayah hukum Polsek Denpasar Selatan. “Saat itu juga saya perintahkan seluruh anggota yang bertugas melakukan pemeriksaan secara ketat […]

Palsukan Suket Antigen, Dua Sopir Ditangkap di Pelabuhan Gilimanuk

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Praktik penjualan surat palsu hasil pemeriksaan rapid test antigen terbongkar oleh polisi. Dua sopir bus dan mini bus travel, dari Jawa Heri Kusnandar (39) asal Banyuwangi Jawa Timur dan Yusron Amirulloh (37) asal Karawang Jawa Barat diciduk Satreskrim Polres Jembrana. Mereka ditangkap lantaran terbukti palsukan surat keterangan rapid test antigen dan mereka […]

Polisi Tangkap 2 Sopir Palsukan Surat Vaksin dan Rapid Test di Pelabuhan Gilimanuk

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Supriadi Holifin (28) warga asal Jember Jawa Timur dan Abdul Halim (28) warga asal Pamekasan Madura Jawa Timur, ditangkap personel Satreskrim Polres Jembrana, Bali. Dua tersangka pembuat surat rapid test dan vaksin palsu sebagai syarat keluar masuk bali di masa PPKM level 4 ini. Kedua tersangka ditangkap di Pelabuhan Gilimanuk ketika mengangkut […]

Pemudik Sembunyi di Truk Demi Pulang Kampung

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Berbagai cara dilakukan para pemudik demi dapat pulang ke kampung halaman mereka di hari Lebaran. Seperti salah seorang pemudik yang rela bersembunyi. Namun aksinya diketahui polisi. Petugas kepolisian dari Polsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk mendapati banyak pemudik yang bersembunyi dalam truk agar bisa lolos dari pemeriksaan di pelabuhan Gilimanuk dan bisa menyeberang ke […]

Pengamanan Pelabuhan Gilimanuk dan Polres Jembrana Diperketat

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Untuk mengantisipasi aksi teror, pengamanan di wilayah Pelabuhan Gilimanuk, dan Polres Jembrana Bali diperketat. Pasca teror bom di Makassar dan penyerangan di Mabes Polri pihak keamanan pelabuhan Gilimanuk tidak mau ambil resiko. “Pengamanan kami tingkatkan dengan pasukan bersenjata lengkap melaksanakan pengecekan terhadap orang atau barang yang mau masuk Bali melalui pelabuhan Gilimanuk,”kata […]

Gubernur Koster Letakan Batu Pertama Pembangunan Pelabuhan Penyeberangan Bias Munjul Nusa Ceningan

KLUNGKUNG, MEDIAPELANGI.com – Cita-cita Gubernur Bali, Wayan Koster di dalam mewujudkan Program Prioritas Pembangunan Infrastruktur Darat, Laut, dan Udara secara terkoneksi dan terintegrasi dalam Visi Pembangunan Daerah Bali Nangun Sat Kerthi Loka Bali melalui Pola Pembangunan Semesta Berencana menuju Bali Era Baru akhirnya mampu dibangun di tahun 2020, yang salah satunya berupa Pembangunan Pelabuhan Sanur […]

Gubernur Bali, Pangdam IX/Udayana & Kapolda Cek Kesiapan Pemeriksaan Rapid Test di Pelabuhan Gilimanuk

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Jelang Libur Hari Raya Natal dan Menyambut Tahun Baru 2021, Gubernur Bali Wayan Koster secara langsung melakukan kunjungan kerja ke Pelabuhan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, Rabu (23/12/2020) untuk mengetahui jalannya kegiatan Rapid Test di pelabuhan ujung barat Pulau Bali tersebut. Didampingi Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Maruli Simanjuntak, Kapolda Bali, Irjen Pol […]

Kapolda Bali Cek Kesiapan Pengamanan Pelabuhan Gilimanuk

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Kapolda Bali Irjen Pol Putu Jayan Danu Putra, Senin (21/12/2020) mengecek kesiapan pengamanan selama pelaksanaan pengamanan selam Natal dan Tahun baru (Nataru) di Pelabuhan Gilimanuk. Kapolda menekankan kepada personil yang bertugas di Pelabuhan Gilimanuk ini, khususnya dengan menegakkan Surat Edaran Gubernur Bali Nomor 2021 tahun 2020 terkait dengan persyaratan surat keterangan rapid […]

Perdana Dibuka, Posko Rapid Test Antigen di Pelabuhan Gilimanuk Sepi

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Aturan masuk Bali wajib rapid test antigen berlaku mulai hari ini Sabtu (19/12/2020). Posko rapid test antigen  yang disediakan di Pelabuhan Gilimanuk masih sepi. Pantauan mediapelangi.com di Pelabuhan Gilimanuk tampak sepi, suasana di pos layanan rapid test antigen. Hari perdana penyediaan layanan rapid test antigen di Pelabuhan Gilimanuk, Bali masih sepi. Sopir […]

Balai Karantina Pertanian Denpasar Pastikan Pengiriman Sapi Bali Penuhi Syarat Kesehatan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Kepala Balai Karantina Pertanian kelas I Denpasar, Putu Terunanegara, melakukan pemantauan ke Pelabuhan Gilimanuk, Kabupaten Jembrana, Bali, guna memastikan kelancaran lalu lintas sapi bali dari wilayah Pulau Bali menuju luar daerah serta memenuhi persyaratan kesehatan dan karantina yang ada. “Setelah melakukan monitoring, saya pastikan sapi-sapi yang keluar wilayah Pulau Bali sehat dan […]

Cek Pelabuhan Gilimanuk, Sekda Bali: Memastikan Kebijakan Rapid Test Mandiri

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Guna mengetahui perkembangan terbaru terkait penanganan dan pengamanan arus masuk Bali melalui pintu masuk Pelabuhan Gilimanuk, Kabupaten Jembrana serta memastikan kebijakan Rapid Test Mandiri Terlaksana Dengan Baik, Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali Dewa Made Indra melakukan peninjauan langsung, Sabtu,(20/6/2020). “Peninjauan kali ini untuk melihat langsung bagaimana situasi terkini di Pelabuhan Gilimanuk setelah […]

Rapid Test Gratis Bagi Awak Kendaraan Logistik Dihentikan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Terhitung Kamis (18/6/2020) Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Provinsi Bali tidak lagi memberikan pelayanan rapid test untuk awak kendaraan logistik di Pelabuhan Gilimanuk dan Pelabuhan Padangbai. Penghentian pelayanan rapid test gratis tersebut akan dimulai pada pukul 08.00 Wita. Hal tersebut disampaikan Ketua Harian GTPP Covid-19 Provinsi Bali, Dewa Made Indra disela-sela […]

Dua Hari Arus Balik, Belasan Orang Reaktif Rapid Test di Pelabuhan Gilimanuk

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Sebanyak 14 warga yang hendak menyeberang ke Pulau Bali dinyatakan reaktif. Dari hasil rapid test yang dilakukan gugus tugas percepatan penanganan Covid-19 Jembrana di Pos Pemeriksaan Gilimanuk rapid test dilakukan di Pos pemeriksaan Pelabuhan Gilimanuk, guna menekan persebaran Covid-19 khususnya antisipasi arus balik libur hari raya Idul Fitri 2020. “Ada 14 warga […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.